STPP BOGOR

SEKOLAH TINGGI PENYULUHAN PERTANIAN BOGOR

TARUNA-TARUNI STPP BOGOR

Ayo bergabung bersama Taruna-taruni STPP BOGOR

VISI MISI STPP BOGOR

STPP BOGOR TETAP MAJU

KAMPUS CIBALAGUNG

JURUSAN PENYULUHAN PERTANIAN.

KAMPUS CINAGARA

JURUSAN PENYULUHAN PETERNAKAN.

Senin, 26 September 2016

APA ITU DPM ( Dewan Perwakilan Mahasiswa)?

Dalam kenyataannya, kita sering mendengar adanya Dewan Perwakilan Mahasiswa ( DPM ), Badan Perwakilan Mahasiswa ( BPM ), Dewan Legislatif Mahasiswa ( DLM ), Dewan Mahasiswa ( DEMA ), Parlemen Mahasiswa, dan lain – lain. Istilah – istilah diatas merupakan bentuk dari badan legislatif mahasiswa yang ada di universitas – universitas di Indonesia. Badan legislatif mahasiswa beranggotakan wakil – wakil mahasiswa yang dipilih melalui Pemilu atau mekanisme tertentu. Wakil mahasiswa tersebut haruslah mewakili dari golongan tertentu. Seorang wakil mahasiswa mengemban amanat untuk menampung dan menyalurkan aspirasi mahasiswa untuk menjadi suatu kebijakan ( legislator ).